[Briefing Rutin Senin Pagi BSPJI Pekanbaru]
Pada tanggal 07 Agustus 2023, BSPJI Pekanbaru melaksanakan kegiatan rutin senin pagi yaitu briefing yang dipimpin langsung oleh Kepala BSPJI Pekanbaru – Bapak Dindin Syafruddin. Dalam kesempatan tersebut Bapak Kepala memberikan motivasi dalam berinteraksi dalam dunia kerja dengan berakhlak baik yang sesuai adab terhadap yang lebih tua, seusia dan ke yang lebih muda. Semoga seluruh pegawai BSPJI Pekanbaru tetap semangat dalam bekerja dan selalu diberikan kesehatan oleh Tuhan Yang maha Esa.
Salam WBK !
Salam BSPJI Pekanbaru HEBAT !!!
#bspjipekanbaru #standardisasi #pelayananjasaindustri #pendampinganindustri #industri #pekanbaru #riau #lancangkuning #pengujian #kalibrasi #lembagapemeriksahalal #lembagasertifikasiproduk #lembagasertifikasiindustrihijau #konsultansi #magangdanpenelitian